Masalah Atau Penyebab Motor Susah Pindah Gigi

 

Masalah Atau Penyebab Honda GL Dan CB Susah Pindah Gigi

Untuk hal ini Honda GL ataupun Honda CB dari pabriknya punya 5 tingkat percepatan atau gigi rasio, nah dari beberapa diantaranya punya keluhan sama. Motor cuma bisa sampe gigi 4 atau malah cuma sampe gigi 3. Nah sebenarnya ada 2 masalah atau penyebab gigi rasio honda GL atau CB susah dipindah atau istilah umumnya susah oper persneling.
Jadi Ini ?? Masalahnya,, Honda GL Dan CB Susah Pindah Gigi

Rasio Memang Rusak

Tapi hal ini jarang sekali terjadi, rasio rusak karna bos kuningan pelapis rasio aus ataupun rasio ambyar karna mal praktek, tapi dimotor gl/cb harian rasio rusak karna bos kuningan rusaklah penyebabnya maklum mesin tua sudah aus komponennya, gigi rasio cuil pun tidak berpengaruh banyak.

Cakaran Pemindah Presnel Sudah Aus

Dalam perpindahan gigi atau presnel ada tuas pengungkit atau cakaran yang fungsinya sebagai pengait pemindah, pengait yang aus inilah yang menyebabkan motor susah pindah presnel, ini yang menjadi penyebab utama gl atau cb cuma bisa oper presnel sampe gigi 4 atau 3, nah untuk hal ini kalau rusak lebih baik ganti,, untuk harga juga berkisaran 60 ribu, cukup melepas bak kopling dan draft gir,, terus cabut as presnel dan tinggal ganti saja.
Bagaimana cukup mudah bukan ???
Demikianlah pembahasan mengenai √ Jadi Ini ?? Masalahnya,, Honda GL Dan CB Susah Pindah Gigi semoga dengan adanya ulasan tersebut dapat berguna dan bermanfaat bagi kalian semua,, terima kasih banyak atas kunjungannya.
sumber: https://www.otosena.com/honda-gl-dan-cb-susah-pindah-gigi-ini-dia-masalahnya/
 

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menentukan Top Sebelum Stel Klep

Cuk Yamaha Vega ZR

Letak Nomor Mesin dan Rangka Motor Honda New Blade