Ada Suara Mendecit pada Motor Matic
Kang bro,,,kali ini kang ari coba kasih tips dan info tentang suara2 mendecit di motor matic. Bagi kang bro yang punya motor matic tahun lawas atau matic yang sudah injeksi kadang2 di motor kang bro terdengar suara mendecit seperti ”cit-cit” pada saat grip gas ditarik atau saat melewati polisi tidur tetapi saat jalan langsam atau ngebut suara tidak timbul,suaranya seperti gesekan antar besi dan bikin ngilu di telinga,begini kang bro,,, Sumber suara dari bagian cvt tepatnya dari clutch housing / rumah kopling.hampir semua motor matic di rumah koplingnya mempunyai 1 lapisan plat luar yang berfungsi sebagai pendingin rumah kopling tersebut sehingga terdapt celah di rumah kopling.Celah inilah yang mengakibatkan motor matic kang bro menjadi berdecit saat ditarik gas.Sebenarnya kalau di diamkan tidak berpengaruh ke kondisi motor tetapi cuma efek dari suara decit sangat mengganggu di telinga.La terus kenapa celah itu bisa menimbulkan suara decit kang ari ? ”pertanyaan bagus” lawong aku de